Tiap kali dinas kantor atau nonton konser ke Jakarta, satu hal yang selalu kepikiran “mau makan di mana lagi nih?”. Iya kan, meskipun di hotel atau di rapat sudah disediakan makan, tetap aja pengen menambah #PengalamanMengenyangkan dengan makanan ngehits, enak dan kalau bisa sih yang b…
Siapa nih yang suka ngemil di sela-sela jam makan? Ngemil atau mengicip makanan atau minuman ringan seringkali dilakukan disela-sela kita beraktivitas. Diantara jam kerja, sambil nonton tivi, saat ngumpul ngobrol dengan keluarga ataupun teman, bahkan saat menunggu pun. Ngemil menjadi ak…
Makin dekat lebaran, rasanya makin gak pengen berpisah dengan Ramadhan. Maunya dipepet terus, biar dapat barokahnya. Selain lebih giat tadarusan dam sholat malam, berkah Ramadhan itu ada pada sahur. Sayangnya banyak yang ngeskip sahur atau malah memajukan sahur dengan alasan ngantuk ata…
Seperti yang kemarin-kemarin saya ceritakan di postingan terdahulu, sudah dua bulan ini aku jadi anak kost. Jauh dari rumah, kerjaan di kantor juga lebih banyak dibanding sebelumnya, membuat saya harus lebih kreatif dalam menentukan pilihan makanan. Apalagi di bulan Ramadhan seper…
Bagaimana rasa makanan tanpa MSG? Seringkali kita terpapar informasi di media bahwa penggunaan MSG pada makanan itu bisa membuat makanan lebih gurih dan lebih enak, tapi dapat memberi efek samping juga pada kesehatan jika terlalu banyak. Mungkin pernah dengar ada istilah 'Chi…
Ada mall baru lagi nih di kota Makassar. Mall yang menyatu dengan sebuah hotel ini berkonsep lifestyle 5 kota metropolitan dunia dan diberi nama Phinisi Point. Katanya sih mall ini akan diisi sekitar 75% tenant food and beverage. Sisanya untuk kebutuhan gaya hidup lainnya termasuk spot-…
Beberapa waktu lalu saya dan seorang teman sekantor (namanya Lia) memutuskan untuk nge-brunch alias breakfast and lunch. Sarapan sudah lewat tapi belum waktu makan siang pula. Perut gak bisa disiram pake kopi aja nih, harus ada temannya! Jadilah pukul 11 kami keluar dari kawasan parki…
Search
Sections
Trending now

.jpg)


